Budaya gotong royong merupakan warisan leluhur masyarakat Indonesia yang telah dilakukan secara turun termurun. Dalam rangka Pengabdian Masyarakat, Alumni berserta Mahasiswa dan civitas akademika STIEMA melakukan kegiatan gotong royong di desa Rawang sebagai bentuk kepedulian kepada lingkungan / masyarakat.
Tentu dengan kegiatan pengabdian ini, diharapkan dapat menjadi cara untuk mendekatkan diri kepada masyarakat, serta melatih karakter mahasiswa untuk memiliki kepekaan terhadap lingkungan / sosial. (25 Mei 2019).